Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Xiaomi App vault

Xiaomi App vault

5.20.79-03241107
3 ulasan
83.2 k unduhan

Sistem kartu untuk perangkat MIUI

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Alberto García
Direviu oleh
Alberto García
Developer’s Operations and Support

Xiaomi App vault adalah aplikasi resmi Xiaomi untuk mengelola apa yang disebut "kartu". Aplikasi sistem ini bertanggung jawab untuk menampilkan konten kartu akses cepat yang ditawarkan oleh perangkat Xiaomi dengan peluncur MIUI default. Untuk mengaksesnya, cubit ke dalam menggunakan dua jari di desktop. Kemudian, klik ikon pengaturan dan Anda akan menemukan opsi untuk mengaktifkan segmen Xiaomi App vault.

Kartu ini dapat disesuaikan sehingga Anda dapat menambahkan banyak item, seperti aplikasi, shortcut tindakan sistem, anotasi dengan aplikasi Notes, atau tindakan default seperti mengatur panggilan default ke salah satu kontak.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Xiaomi App vault dibagi menjadi empat bagian. Bagian pertama adalah bilah pencarian, tempat Anda dapat menemukan konten apa pun di internet atau di memori perangkat. Bagian kedua adalah bagian akses, tempat Anda dapat menambahkan hingga delapan tindakan atau aplikasi yang disimpan di perangkat. Bagian ketiga berkaitan dengan bagian keamanan. Di sini Anda akan ditawarkan kesempatan untuk melakukan tindakan pembersihan dan pembenahan secara berkala. Bagian keempat memungkinkan Anda menambahkan catatan cepat atau tanggal kalender, sehingga sekilas Anda dapat memeriksa event mendatang.

Jika Anda ingin menikmati desktop yang rapi di perangkat Xiaomi, Redmi, atau POCO Anda, unduh APK Xiaomi App vault!

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 10 ke atas

Informasi tentang Xiaomi App vault 5.20.79-03241107

Nama Paket com.miui.personalassistant
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Umum
Bahasa B.Indonesia
Penerbit Xiaomi Inc.
Unduhan 83,160
Tanggal 4 Apr 2025
Rating Konten Tidak ditentukan
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 5.13.4-07301725 Android + 10 17 Sep 2024
apk 5.13.1-06211131 Android + 10 23 Jun 2024
apk 5.11.5-04241108 Android + 10 24 Apr 2024
apk 5.11.2-04081726 Android + 10 9 Apr 2024
apk 5.11.1-03301806 Android + 10 2 Apr 2024
apk 5.9.7-03181945 Android + 10 28 Okt 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Xiaomi App vault

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
3 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Xiaomi App vault. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Aplikasi lain dari kreator ini

Ikon ShareMe
Cara tercepat berbagi berkas
Ikon Mi Remote
Kendalikan perangkat elektronik rumah Anda darimana saja
Ikon Xiaomi Notes
Aplikasi resmi Xiaomi untuk mencatat
Ikon Weather - By Xiaomi
Mengetahui cuaca di ponsel Xiaomi milik Anda
Ikon Mi Home
Mengelola perangkat Xiaomi dari ponsel
Ikon Mi Calculator
Kalkulator resmi untuk smartphone Xiaomi
Ikon POCO Launcher
Peluncur POCO resmi
Ikon Mi Mover (Xiaomi)
Cara mudah mentransfer file dari ponsel lama ke Xiaomi baru
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon Google One
Kelola semua penyimpanan cloud Google Anda di satu tempat
Ikon ABox Voice Changer-Real Time
Ganti suara secara real-time dengan aplikasi ABox Voice Changer.
Ikon V-Appstore
Appstore resmi dari Vivo
Ikon JM TOOLS Pro
Aplikasi resmi dari saluran YouTube populer ini
Ikon SHAREit - Connect & Transfer
Aplikasi transfer file yang cepat dan nyaman
Ikon iFly Keyboard
Aplikasi keyboard penuh skin
Ikon Turbo VPN
Aplikasi VPN yang minimalis
Ikon Uptodown App Store
Semua aplikasi yang kamu inginkan di Android-mu
Ikon Google One
Kelola semua penyimpanan cloud Google Anda di satu tempat
Ikon ZArchiver
Segala yang Anda butuhkan untuk berkas kompresi
Ikon UC Browser
Jelajahi internet dan unduh video dengan mudah
Ikon ABox Voice Changer-Real Time
Ganti suara secara real-time dengan aplikasi ABox Voice Changer.
Ikon V-Appstore
Appstore resmi dari Vivo
Ikon JM TOOLS Pro
Aplikasi resmi dari saluran YouTube populer ini
Ikon SHAREit - Connect & Transfer
Aplikasi transfer file yang cepat dan nyaman